Pulang Pisau

Rapat Persiapan Kegiatan Sidang Sinode II,yang Kembali di Gelar dan di Laksanakan Secara Virtual.

PULANG PISAU,Beliangnews – Ketua Panitia Pelaksanaan Sidang Sinode GKE Tahun 2022,dr.Muliyanto Budihardjo,di dalam rapat tersebut,semua panitia menginformasi kan rencana yang telah di persiap kan oleh masing-masing seksi untuk di bahas dan di arahkan oleh Majelis…

Read More

Kajari Pulang Pisau Buka Rapat Koordinasi  Tim  PAKEM  2022.

PULANG PISAU,Beliangnews – Kejaksaan Negeri Pulang Pisau menyelenggarakan Rapat Koordinasi Tim Pengawasan Aliran Kepercayaan dan Aliran Keagamaan yang bertempat di Aula Kantor Kejaksaan Negeri Pulang Pisau,Dr.Priyambudi,S.H.,M.H “selaku Kepala Kejaksaan Negeri Pulang Pisau memimpin langsung rapat…

Read More

Bhayangkari Cabang Pulang Pisau,Gelar Senam Bersama dan Mengadakan Berbagai Macam Perlombaan Dalam Rangka Meriahkan HKGB Ke-70 dan Hari Kemerdekaan RI Ke-77.

PULANG PISAU,Beliangnews – Polres Pulang Pisau,Polda Kalteng,Dalam rangka memeriahkan Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) Ke-70 dan Hari Kemerdekaan RI Ke-77,Pengurus Cabang Bhayangkari Pulang Pisau Gelar Senam bersama dan Berbagai Macam Perlombaan di Halaman Mapolres Pulang…

Read More

Bupati Pulang Pisau,Pudjirustaty Narang Mengukuhkan 23 Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tahun 2022

PULANG PISAU,Beliangnews – Bupati Pulang Pisau,Pudjirustaty Narang mengukuhkan 23 Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tahun 2022, yang akan bertugas pada Upacara Peringatan Kemerdekaan RI ke-77 tingkat Kabupaten,bertempat di aula Kantor bupati, Senin (15/8/2022). Upacara diawali…

Read More

Polsek Maliku,Polres Pulang Pisau Mengambil Langkah Tegas Dengan Mengamankan Puluhan Minuman Keras,Yang Tidak Mengantongi Ijin.

PULANG PISAU,Beliangnews – Polsek Maliku,Polres Pulang Pisau mengambil langkah tegas dengan mengamankan puluhan Minuman Keras,yang tidak mengantongi ijin dan beredar di wilayah hukum Polsek setempat,Kapolres Pulang Pisau,AKBP. Kurniawan Hartono melalui Kasi Humas,AKP. Daspin mengungkapkan,terjadi Tindak…

Read More

Dalam Sambutannya,”Ketua KONI Kab.Pulang Pisau,Yoppy Satriadi,Olahraga Dayung Adalah Salah Satu Cabang Olahraga Unggulan dan Kebanggaan Kab.Pulang Pisau.

PULANG PISAU,Beliangnews – Olahraga Dayung salah satu cabang olahraga unggulan dan kebanggaan bagi Kabupaten Pulang Pisau,dimana berkat cabor tersebut,para atlet Dayung Kalimantan Tengah secara umum dan Kab.Pulang Pisau secara khususnya dapat mengikuti berbagai event mulai…

Read More